Puisi-Puisi RKM Rumah Branjang
Rumah Branjang
Aku mencari cahaya ketika gelap malam menyelimuti dunia. Tidak ada percikan lentera bintang di langit, tidak ada bayangan bulan di atas jagad raya.
Aku mencari cahaya ketika gelap malam menyelimuti dunia. Tidak ada percikan lentera bintang di langit, tidak ada bayangan bulan di atas jagad raya.
Apa kau dengar suara pohon menangis? Ketika tanah bersama bio plasma nutfah tergusur buldozer para mafia.
Di dua kerajaan besar, Astina dan Pringgodani, terjadi permusuhan yang sengit. Konflik ini bermula ketika Raja Pringgodani, Prabu Tremboko, gugur dalam duel melawan Raja Astina, Prabu Pandu Dewanata. Prabu Tremboko…