Di Bawah Permukaan Laut: Cerita Perjalanan dari Working Abroad sampai Working on Board
Sejak kecil, aku merasa begitu tertarik dan penasaran dengan sesuatu di lautan dan seberangnya. Seperti apa kehidupan di sana? Samakah dengan kehidupan kita di sisi sini?